Menabung merupakan salah satu cara untuk mendapatkan berbagai keinginan kamu, seperti bisa membeli barang-barang impianmu ataupun travelling ke berbagai tempat. Namun, menabung bukanlah sebuah hal yang mudah, bagi sebagian orang mereka perlu membutuhkan disiplin dan komitmen yang kuat agar tidak terbuai dengan berbagai keinginan-keinginan lainnya. Nah, agar lebih mudah dan efektif kamu bisa mencoba menerapkan beberapa tips dibawah ini :
Sumber: cnbcindonesia.com